Uzone.id berkesempatan berkunjung ke sirkuit all-terrain BYD yang punya sejumlah 'wahana' yang tak ditemukan di sirkuit lain di dunia.